Solihin Minta Pemuda Berani Ambil Resiko Untuk Perubahan

Bandung - Penjabat Sementara Wali Kota Bandung, Muhamad Solihin mendorong para mahasiswa berani mengambil resiko sebagai upaya menciptakan perubahan. "Sebagai pemimpin harus memiliki pemikiran dan...

PPDB 2018 Kota Bandung Terapkan Sistem Zonasi

Bandung - Dinas Pendidikan Kota Bandung mulai menyosialisasikan proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Tahun 2018. Sosialisasi dilakukan karena PPDB Kota Bandung tahun ini...

43.600 Peserta Diprediksi Ikuti SBMPTN 2018 di Bandung

Bandung - Jumlah peserta Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) 2018 di Bandung diperkirakan mencapai 43.600 pendaftar. Dengan rincian pilihan program studi Saintek...

Pemprov Jabar Berikan Beasiswa Perguruan Tinggi Rp13 Miliar

Bandung - Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat tahun ini menganggarkan Rp13 miliar untuk Bantuan Biaya Pendidikan (beasiswa) khusus mahasiswa tingkat sarjana, magister, dan doktor...

Puluhan Guru Ikuti Pelatihan Manajemen Kepemimpinan dan Keuangan

Bandung - Untuk menyambut Hari Pendidikan Nasional, sebanyak 16 cabang Asuransi Astra yang tersebar di seluruh Indonesia secara serempak melakukan kampanye sosial #PijarIlmu. Di Kota...

1.530 Sekolah di Jabar Gelar UNBK

Bandung - Sebanyak 1.530 sekolah di Jawa Barat menggelar Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) untuk jenjang SMA, Madrasah Aliyah (MA) dan Paket C, yang...

Disdik Jabar Gelar Uji Publik Draf PPDB

Bandung - Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat melaksanakan uji publik Draft Petunjuk Teknis Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) SMA, SMK dan SLB untuk tahun...

Honor Non ASN Disdik Naik 100 Persen

Bandung – Dinas Pendidikan Kota Bandung menyatakan Perda No.2 tahun 2018 tentang pengelolaan dan penyelenggaraan pendidikan yang mengatur mengenai tenaga pendidik dan administrasi berstatus...

Solihin: Jangan Ada Intervensi di PPDB 2018

Bandung – Dinas Pendidikan Kota Bandung menggelar acara sosialisasi Perwal Kota Bandung dan Petunjuk Teknis Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di kota Bandung tahun...

Pendaftar SBMPTN ke Unpad Menembus 100 Ribu Peserta

Bandung - Sebanyak 56.069 peserta mengikuti ujian Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri 2018 di Panitia Lokal (Panlok) 34 Bandung, Selasa (8/5). Jumlah tersebut terdiri...