XL Axiata Dukung Pengembangan Pariwisata Nasional

Bandung -  Sebagai bentuk komitmen untuk terus membangun infrastruktur jaringannya dalam mendukung pengembangan potensi ekonomi daerah, termasuk pariwisata di Indonesia, PT. XL Axiata akan...

PT KAI Persiapkan Angkutan Lebaran 2019

Bandung - Berbagai persiapan terus dilakukan PT Kereta Api Indonesia (KAI) guna memberikan layanan terbaik bagi para pengguna angkutan kereta dalam menghadapi Angkutan Lebaran...

PT KAI Luncurkan Kereta Penolong Dilengkapi IGD

Bandung - Kecepatan memberikan pelayanan kepada masyarakat menjadi modal utama sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa untuk tetap menjadi pilihan, termasuk pelayanan jika...

KAI Siapkan 58 Ribu Kursi Bagi Pendaftar Angkutan Moris

Bandung - PT. Kereta Api Indonesia (KAI) telah menyediakan tempat duduk sebanyak 58.088 bagi para pendaftar Angkutan Motor Gratis (Motis), yang terbagi atas arus...

Kemenhub Bersama PT KAI Sediakan Angkutan Motor Gratis

Bandung -  Sebagai upaya mengurangi kecelakaan di jalan raya dan kepadatan lalu lintas saat Angkutan Lebaran 2019, Kementerian Perhubungan bekerjasama dengan PT Kereta Api...

FH BUMN Harus Tangkal Hoax dan Siap Hadapi Revolusi Industri 4.0

Bandung - Deputi Bidang Infrastruktur Struktur Bisnis Kementerian BUMN Hambra Samal menyatakan, pihaknya sangat mendukung untuk suksesnya Kongres  dan Munas ini, dimana acara ini...

Forum Humas BUMN Gelar Kongres

Bandung - Sebanyak 300 peserta yang tergabung dalam Forum Humas (FH) BUMN menggelar Kongres FH BUMN 2019 mulai Rabu (13/03) hingga Kamis (14/03) di...

200 Barista Ikuti Festival Ngopi Bareng KAI

Bandung - Sebanyak 200 barista lokal profesional yang tergabung dalam Komunitas Kopi Nusantara ikut terlibat dalam festival Ngopi Bareng yang digelar PT Kereta Api...

Reaktivasi Jalur KA di Jabar Butuh Investasi Rp5 Triliun

Bandung - Pemerintah Pusat melalui Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) akan mempercepat reaktivasi 4 jalur kereta api yang ada di wilayah Jawa Barat,...

Kementerian BUMN Dorong Terus Reaktivasi Jalur KA di Jabar

Bandung - Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) akan terus mendorong dibukanya kembali atau reaktivasi jalur-jalur kereta api yang ada di wilayah Jawa Barat...